Patroli Rutin, Polsek Kadipaten Sampaikan Pesan Kamtibmas Ke Masyarakat

oleh -
oleh

sergap TKP – MAJALENGKA

Untuk mengantisipasi aksi tindak kejahatan di siang hari, Polsek Kadipaten Polres Majalengka melaksanakan patroli rutin di wilayah hukum Polsek Kadipaten. pada Minggu (16/10/2022).

Patrolinya itu bertujuan menghimbau kepada masyarakat, agar berhati-hati dan waspada terhadap aksi kejahatan yang sewaktu-waktu bisa terjadi.

Pihaknya juga menambahkan, agar kenali ciri-cirinya apabila ada orang yang perilaku dan gerak geriknya mencurigakan segera laporkan ke Polsek Kadipaten Polres Majalengka.

Kapolsek Kadipaten Kompol Sukanto, S. H. mengungkapkan, ” pihaknya tak pernah lelah untuk mengiangakan masyarakat agar selalu menjaga kamtibmas, hal tersebut dilakukan sebagai upaya antisipasi para pelaku kejahatan yang melakukan aksinya saat masyarakat lengah.

“Kami akan terus berupaya memelihara dan menjaga Kamtibmas salah satunya dengan melaksanakan patroli ruti diwilayah hukum Polsek Kadipaten Polres Majalengka,” ujar Kapolsek Kadipaten Kompol Sukanto, S. H.

No More Posts Available.

No more pages to load.