Melalui Pemberian Pupuk Babinsa Terjun Bantu Petani

oleh -
oleh

sergap TKP – BEKASI

Untuk meringankan beban para petani, dan mendukung Progam Ketahanan Pangan Anggota kodim 0509 Kabupaten Bekasi, Babinsa Koramil 11 Pebayuran Serma Firman, melalui Komsos Hadiri Pemberian bantuan pupuk cair kepada para Petani, Bantuan diserahkan secara simbolis di Kampung Pisang Batu dusun 03 RT 01 RW 06 Desa Karangsegar Kecamatan Pebayuran Minggu (9/7/2023).

Guntur Sukarman Sekdes karangsegar menyebut bantuan sebanyak 910 liter pupuk hayati dari Dinas pertanian hari ini di bagikan langsung untuk Kelompok Tani.” Kata Guntur

Menurutnya, bantuan itu merupakan stimulus dari pemerintah, yang sifatnya sementara untuk meningkatkan Kapasitas hasil pertanian para petani.” Sambungnya Guntur

No More Posts Available.

No more pages to load.