Babinsa Blusukan Bersama PSM Berikan Bantuan

oleh -
oleh

sergap TKP – BEKASI

Dalam rangka mengimplementasikan perintah harian kasad Melalui Anjangsana Babinsa Desa Setia Mulya Serda Parmadi Koramil 02 Tarumajaya Kodim 0509 Kabupaten Bekasi Sambangi Kediaman Ibu Musripah di Dusun 4 Rt 01 RW 19 Desa Setia Mulya, kecamatan Tarumajaya, Kab.Bekasi, Pada Rabu (02/8/2023).

Kunjungan tersebut dilakukan bersama ketua PSM Setia Mulya dan kepala dusun 4 Desa Setia Mulya.

Kegiatan Anjangsana ini, untuk memberikan bantuan kepada ibu Musripah terkait laporan dari warga bahwa keadaan Ibu Musripah sering berhalusinasi.” Kata Serda Parmadi

No More Posts Available.

No more pages to load.